Pria Ini Adalah Master Pokemon Go Pertama Di Dunia

Game yang baru beberapa bulan lalu di realis telah memikat banyak hati para gemer dan membuat banyak orang jatuh cinta pada game pokemen ini. Bagaimana tidak, game yang tugasanya untuk mencari pokemon di dunia nyata ini memberikan trobosan baru didalam bermain game. 


Dari sekian banyak orang yang memainkan game Pokemon Go, siapakah yang berhasil menjadi master pertama ? Perkenalkan Nick Johnson  adalah orang yang pertama menangkap seluruh pokemon yang ada didalam game ini.

Nick yang berasal dari New York, Amerika Serikat berhasil mengakhiri petualangan bermain game pokemon GO di Sydney, Australia, cukup jauh bukan dari jarak asalnya. 

Berdasarkan informasi yang diktuip dari laman Venture Beat, Selasa (9/8/2016), Nick berhasil menangkap monster terakhir yang berbasis wilayah, yakni kangaskhan di Sydney.

Pencapaian yang diperoleh oleh Nick sampai saat ni cukuo menakjubkan  karena dia mampu mengumpulkan atau menangkap 142 dari 151 jenis pokemon hanyan dalam waktu 2 minggu pertama setelah game Pokemon Go dirilis.

Sebab prestasinya itu Nick pantas mendapakatkan julukan master pokemon Go pertama didunia. Semua ini dia peroleh karena kegigihan dan keseriusannya dalam menangkap pokemon hingga koleksi monsternya lenkgap di dalam pokedex. Nick dan pasangannya juga disponsori oleh ekspedia untuk bertualang kesuluh dunia untuk menangkap pokemon. 

Waah enak banget ya, bermain game sekaligus keliling dunia gratis. 

Sebelum Nick mengakhiri petualangannya menangkap pokemon terakhir dia berhasil menangkap Mr.Mime yang merupakan salah satu nama pokemon di bawah menara eiffel dan Farfetch'd di Hongkong. 

Ayo teman-teman semangat koleksi pokemonnya, siapa tau jadi master pokemon selanjutnya. 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Perbedaan Manfaat Semangka Merah Dan Kuning

Cara Membuat Secangkir Kopi Yang Nikmat

Hari Ibu